Polda Bali - Polres Gianyar - Polsek Ubud,Salah satu bhabinkamtibmas Polsek Ubud Polres Gianyar yaitu Aiptu I Made Widastra merupakan bhabinkamtibmas yang ditugaskan sebagai bhabinkamtibmas Desa Singakerta Kecamatan Ubud melaksanakan monitoring dan pengamanan Logistik Pemilu 2024 oleh PPK Kecamatan Ubud yaitu dari gudang logistik di Jalan Raya Buruan Gianyar ke sekretariat PPS Desa Singakerta yang bertempat di ruangan Kepala Kewilayahan Kantor Desa Singakerta Kecamatan Ubud. Selasa, (26/11/2024)
Dikatakan Aiptu I Made Widastra, bahwa kegiatan yang dilaksanakan selain melakukan monitoring juga sekaligus pengamanan agar dalam pendistribusian berjalan dalam keadaan kondusif dan lancar.
Dalam kegiatan pendistribusian Logistik Pilkada ke Desa Singakerta ini, menggunakan 1 (satu) kendaraan truk
Dalam pelaksanaan kegiatan pendistribusian logistik Pilkada 2024 di Desa Singakerta ini berjalan dalam keadaan tertib dan lancar. (dastro)
Posting Komentar